Doa dan Dzikir Pelaris Dagangan Serta Tips Agar Laris


Dalam setiap usaha terkadang kita mengalami kesulitan-kesulitan yang tentunya membuat usaha kita jadi sulit berkembang. Salah satunya adalah dagangan kita yang sepi dan kurang menarik minat pembeli. Berikut ini saya coba untuk memberi saran kepada sahabat muslim dalam usaha inshaa allah akan mencerahkan bagi sahabat :

1. Strategi Penjualan
Mulailah rencanakan dengan matang strategi penjualan produk anda, Jangan hanya sekadar membuka lapak dan menunggu pembeli datang. Kenalilah produk yang anda jual dan juga target marketnya . Misalnya jangan anda menjual daster di lingkungan yang rata-rata dilewati mahasiswa.

2. Buat lapak/toko/warung anda terlihat berkelas
Jangan lupa bahwa yang pertama dilihat oleh calon pembeli adalah tampilan lapak/toko anda. Jangan biarkan toko anda terlihat kotor serta kumuh. cukup bermodalkan cat ataupun dengan organisasi ruang yang baik maka toko anda akan terlihat rapi dan bersih

3. Berdzikir serta berdoa kepada Allah S.w.t
Jangan lupa setelah ikhtiar diatas kita harus tetap meminta kemudahan dalam berdagang kepada Allah S.w.t maka akan saya Share Rahasia Doa dan Dzikir Pelaris Dagangan yang inshaa allah memudahkan sahabat dalam berdagang. Bacaannya seperti berikut :


Cara Pengamalannya :
Dibaca setelah sholat malam sebanyak 313x atau bisa juga dibaca ketika kita membuka toko/lapak
Inshaa allah atas izin dan ridhonya usaha kita akan selalu dimudahkan untuk mendapatkan rezeki

Semoga bermanfaat :) 



0 Response to "Doa dan Dzikir Pelaris Dagangan Serta Tips Agar Laris"

Post a Comment

Silahkan komentar atau promosi disini ga ada filter kok :D